3 Fasilitas Danau Dariza Garut Yang Mampu Manjakan Wisatawan

Menghabiskan waktu liburan di kawasan wisata dan resort Danau Dariza merupakan sebuah pilihan yang patut dicoba. Kabarnya tempat ini memiliki fasilitas yang lengkap bagi wisatawan. Lantas apa saja fasilitas di resort Danau Dariza Garut? Yuk intip selengkapnya!

Fasilitas yang Ada di Danau Dariza

  1. Mini Bar

Mini bar merupakan salah satu fasilitas yang ada di Danau Dariza. Keberadaannya selalu saja ramai karena menjadi lokasi bagi wisatawan untuk santai dan menikmati waktu. Mini bar ini menyajikan berbagai menu yang menarik dan lezat. Nuansa bar nya juga indah, apalagi di malam hari.

  1. Kolam Renang

Menginap di resort apung merupakan sebuah pengalaman yang unik. Namun pengalaman tersebut akan lebih spektakuler jika resort tersebut memiliki kolam renang yang luas dan nyaman. Ternyata fasilitas ini juga menjadi spot unggulan di Danau Dariza.

  1. Wahana Air

Jika sebelumnya anda sudah berenang, maka kali ini anda bisa menjajal wahana air di Danau Dariza. Adapun pilihan wahana yang disediakan adalah menaiki perahu bebek dan papan seluncur air. keduanya akan membuat pengalaman anda saat berlibur di garut semakin menyenangkan.

Hingga saat ini Danau Dariza selalu menjadi post yang ramai saat masa liburan. Akan sangat disayangkan jika anda tidak mampir ke sana saat berada di garut. Harga per kamarnya cukup normal dan hampir sama dengan harga hotel yang ada di kawasan wisata. Anda pun bisa menyewa kamar untuk keluarga.

3 Fasilitas Danau Dariza Garut Yang Mampu Manjakan Wisatawan
Scroll to top